Senin, 16 Mei 2011

PHP For Android

Wow denger judulnya saja langsung memikat hati, karena saya lagi bermain main di php, dan liat judul sebuah berita di sebuah halaman * tapi lupa alamat webnya (doh) * langsung menuju TKP di sini . Android yang saat ini sedang merajai pasaran HP, memang menjadi incaran hampir semua orang apalagi dengan HP yang berlabel android terus mengalami penurunan harga, bahkan para pengembang software HP pun tak ingin ketinggalan untuk menancapkan software mereka ke dalam HP dengan sistem operasi android itu.
Saya sendiri juga sangat tertarik dengan HP Android cuma sayang masih dalam angan-angan dulu :D, meski belum punya HPnya, cukup senang lah dengan adanya berita PHP For Android (PFA). Saat ini memang saya belum banyak tau tentang PFA, karena memang masih otak atik dan baru berkenalan dengan PFA. untuk lebih jelasnya liat aja disini.
Sekian sekilas infonya, semoga bermanfaat

Sabtu, 14 Mei 2011

PHP cURL (1)

cURL kependekan dari Client URL. cURL adalah command line tool untuk melakukan operasi dan manipulasi secara singkat pada URL dan dapat juga digunakan untuk transfer data. Tujuan utama dari program ini adalah melakukan pekerjaan secara teratur dan terjadwal melalui protokol seperti http, ftp, gopher, sftp, ftps, scp, tftp, dan lainnya melalui cara command line. Tujuan utama penggunaan command line adalah dapat digunakan untuk pemprogaman batch Windows atau Linux shell scripts untuk melakukan otomatisasi pada URL.

aKHIRNYA........

Akhirnya dari sekian tahun dan sekian kesibukan akhirnya kesampean juga punya blog sendiri. meski sangat amat telat sekali tapi yang yang penting punya dulu deh. buat nulis2 pengalaman dan ilmu-ilmu baru dan berbagi dengan yang lain :D